Makeup dasar kadang tidak terlalu di perhatikan oleh seorang wanita dalam bermake-up, tapi ternyata make-up memiliki teknik tertentu agar terlihat sempurna. Mungkin beberapa dari kalian pernah mengalami seperti pemakaian foundtaion yang tidak rata, salah shading dan lainnya. Berikut adalah tips yang paling mendasar dan tentu dapat kalian coba dirumah :)
1. Foundation
Bagaimana sih kalian mengaplikasikan foundation pada wajah? Pasti yang terpenting kalian pulas merata di wajah-kan? Nah ini yang sering menyebabkan mengapa foundation pecah atau tak merata di wajah. Sebelum kalian aplikasikan foundation ke wajah kalian, kalian perhatikan wajah kitapun memiliki bulu, pulas foundation sesuai arah bulu di wajah lakukan pertama-tama di dahi. biasakan memulas satu arah , dannn ini nih yang selalu dilakukan wanita belum selesai memulas di satu area pasti sudah berpindah-pindah ke area lain, usahakan selalu selesaikan di satu area terlebih dahulu agar foundation merata.
2. Shading
Pulas shading dari tengah telinga ke arah bibir untuk membentuk tulang pipi menjadi lebih tegas, bukan dari atas kuping. Lalu baurkan shading ke arah tulang pipi, bukan ke arah bawah. Untuk mendapatkan hasil natural gunakan shading sebelum kalian menggunakan bedak.
Hasil Sebelum dan Sesudah Shading :)
3. Blush-on
Sapukan blush-on pada bagian atas tulang pipi tepatnya di atas shading yang sebelumnya kalian aplikasikan dan baurkan blush-on ke arah shading. Kalian dapat melihat gambar di bawah ini sesuai dengan bentuk wajah kalian.
Hindari mengaplikasikan alis melebihi mata jika kalian tidak ingin terlihat tua dan baurkan warna alis agar warna alis tidak mem-block (tebal) yang bisa membuat alis tidak enak di pandang.
Ada 3 teknik untuk membuat alis:
a. Inner Corner : Titik awal alis (sudut mata bagian dalam tegak lurus dengan cuping hidung luar)
b. High Point : Titik tinggi alis (Samping luar bola mata hitam pada saat melihat kedepan tegak lurus dengan cuping hidung luar)
c. Outner Corner : Titik akhir alis (susut mata bagian luar tegak lurus dengan cuping hidung luar).
5. Eyeshadow
Jika kalian menggunakan eyeshadow satu warna aplikasikan di area kelopak mata saja, jika kalian menggunkan 2 warna kalian boleh mengaplikasikan nya ke seluruh bagian mata.
6. Eyeliner
Untuk aplikasikan eyeliner tarik mata ke arah luar dan tahan nafas saat kalian akan mengaplikasikan eyeliner agar saat membuat garis eyeliner yang rapi. Kamu boleh meng-create style eyeliner apapun itu yang sesuai dengan bentuk mata dan kesukaanmu.
7. Eyelashes
Untuk menggunakan bulu mata ada beberapa teknik, yang pertama kamu bisa memulai menempelkan bulu mata dari tengah ke belakang dan kedua dari arah belakang menuju depan. Lebih mudah untuk menempelkan bulu mata pada bagian tengah nya terlebih dahulu, lalu bagian depan dan belakang jangan lupa gunakan pinset untuk membantu menjepit bulu mata agar lebih rapi dan menempel pada ujung kelopak mata (Antara kelopak mata dan Bulu Mata)
Selamat mencoba nya dirumah ya! Buat teman-teman yang baru mulai belajar makeup, sering-sering latihan memakai eyeliner dan bulu mata. Dan jangan lupa untuk meminta komentar dari sahabat, kakak perempuan atau mama :)
SEE YOU ON MY NEXT POST!
Loves,
Iresha Shafira
Thank you for the tips! So helpful! <3
ReplyDelete❤ ✿ VISIT MY BLOG ✿ ❤
Rinako
Tipsnya ciamik ;)
ReplyDeletebisa menjadi koreksi sedikit untuk pengaplikasian eye shadownya. untuk satu warna bisa di baukan untuk keseluruhan mata. kenapa jika hanya di bagian kelopak saja akan terkesan kurang natural. misal warna pink, aplikasikan di bagian kelopak mata dan di baurkan secara merata dengan paduan hilght di bagian tulang mata.
ReplyDeleteThank you ce, tipsnya sangat membantu
ReplyDeleteTips nya oke banget deh.....sangat membantu..
ReplyDeletehttp://intanheni.blogspot.com
kdang2 pke lashes suka ribet coz ga mau lgsung nempel/kadang suka copot tp emg buth latian trus... makasih buat tips nya... :)
ReplyDeleteIni sangat sangat bergunaaaaa... The eyebrow part apalagi...
ReplyDeleteMampir ke blog ku yah. Ada postingan tutorial baru menggunakan warna paling hits tahun ini.
Ditungguuuu....
-MissPlum-
http://plumblush.blogspot.com/2014/04/look-out-of-blue.html
Thanks for the tips sayyy ^^
ReplyDeleteSuka banget posting yang ini Kak Syasa , sangat bermanfaat .
ReplyDeleteRatu Rani,
theinsurgentrani.blogspot.com
Bagus banget, cocok untuk pemula.. mudah dipahami jg.. ^^
ReplyDeletebagus bgt, mudah dipahami.. apalagi untuk pemula, jadi tau gmn cara makeup yg baik dan benar.. ^^ GBU
ReplyDeleteSuka banget tipsnyaa.... thanks ^^
ReplyDeletenice tips, love your blog design too
ReplyDeletekak alisku gak rapi, gimana caranya spy alisku bisa digambar dgn hasil yg terlihat rapi dan natural? thanks
ReplyDeletesangat membantu 😘
ReplyDeleteEh sekarang juga ada yang baru loh.. celana dan kaos kaki bergabung, jadi deh legging wudhu pelangi... tanpa ribet lepas pasang kaos kaki saat wudhu. nih klik aja link nya
ReplyDeleteLeggging Wudhu Pelangi